Page 214 - Buku Paket Kelas 9 PJOK
P. 214

2) Kegiatan yang menempatkan tekanan pada tulang anak-anak, termasuk melompat dan berjalan, dapat membantu melindungi terhadap osteoporosis di kemudian hari dan menjaga kekuatan dan kesehatan tulang. Beberapa bukti menunjukkan bahwa manfaat olahraga dapat meningkatkan seberapa baik anak-anak berkonsentrasi di sekolah.
3) Setelah membaca berbagai informasi tentang manfaat aktivitas fisik terhadap pencegahan penyakit ini buatlah sebuat bahan paparan tentang hal tersebut kemudian paparkan di depan kelasmu.
Penilaian Bab X Penilaian Pengetahuan
Tugas Individu
A. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d yang merupakan jawaban paling benar. Tugas ini dikerjakan di buku tugas.
1. Faktor risiko terkena penyakit kronis dan secara keseluruhan diperkirakan menyebabkan kematian secara global diakibatkan karena kurangnya . . . .
a. aktivitasfisik
b. mengkonsumsimakananbergizi c. olahraga secara teratur
d. istirahat secara teratur
2. Melakukan aktivitas fisik dilakukan secara teratur dalam sehari selama paling sedikit . . . .
a. 15 menit c. 60 menit
b. 30 menit d. 180 menit
 208 Kelas IX SMP/MTs
     





















































































   212   213   214   215   216