Page 82 - Buku Paket Kelas 3 Agama Buddha
P. 82
biasa. Dalam pelajaran ini kamu akan mempelajari cara- cara pangeran Siddharta belajar dengan tujuan agar kamu terinspirasi untuk giat belajar sehingga menjadi hebat seperti Pangeran Siddharta. Bagaimana cara Pangeran belajar? Ayo kita pelajari bersama!
Ayo Mengamati!
Ayo amati cuplikan kisah berikut ini dengan saksama.
Kisah Putra Mahadhana (Kisah tentang Akibat tidak Belajar)
Ini adalah kisah ten- tang seorang anak jutawan, anak orang yang amat kaya di Benares. Ia bernama Ma- hadhana. Mereka memili- ki kekayaan sebanyak dela- pan ratus juta keping uang. Kedua orang tuanya sangat memanjakan Mahadhana. Mahadhana pun tidak bela- jar dan tidak bersekolah.
Ayah dan Ibu Mahadhana
berpikir, “Harta kami amat
banyak, untuk apa anak
kami belajar dan bekerja
lagi, lebih baik ia bersenang-
senang”. Kemudian mereka
membiarkan anaknya bersenang-senang saja. Mahadhana
Sumber: 42feeds.com Gambar 5.1 Kisah Putera Mahadhana
78 Kelas III SD