Page 59 - Buku Paket Kelas 6 Agama Buddha
P. 59

 Sumber: Dokumentasi Penulis
Gambar 4.2 Rajin Belajar dan Berprestasi
Meta, Rama, dan Brian, dalam mencapai prestasi belajar, tidak dengan tiba-tiba. Ketiganya berprestasi karena rajin belajar, mengatur waktu dengan baik, dan tetap memperhatikan lingkungannya, serta membantu ayah dan ibu juga masyarakat sekitarnya. Selain itu, ia tetap merawat dirinya sehingga selalu sehat.
Amati Gambar 4.2.
Diskusikan dengan teman-temanmu!
Apa yang terjadi dari Gambar 4.2 tersebut?
Apa yang dapat kamu lakukan untuk mencapai hal tersebut?
1. Rajin belajar
2. Berupaya untuk mencari tahu hal-hal yang tidak diketahui
3. Minta tolong
4. Berdiskusi dengan teman-temannya
5. Berdiskusi dengan orang tua
6. Menanyakan kembali kepada guru hal-hal yang tidak jelas
7. (Jawaban lainnya)
Mengapa kamu melakukan hal tersebut? Berikan alasannya! ...................................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................................... ......................................................................................................................................................................
Tanyakan kepada temanmu yang memiliki prestasi di sekolah!
1. Tanyakan bagaimana temanmu dapat mencapai prestasinya?
2. Hambatan apa sebagai penghalang dalam berprestasi?
3. Siapa saja yang membantu untuk dapat mencapai prestasinya?
4. Ayo kita sebutkan apa saja yang dapat menjadi sebab seseorang dapat mencapai
prestasinya?
5. Tuliskan hasil diskusi kalian tentang sebab seseorang dapat mencapai prestasinya!
6. Ceritakan kembali peristiwa bagaimana seseorang dapat mencapai prestasinya!
                  Agama Buddha dan Budi Pekerti   53











































































   57   58   59   60   61