Page 57 - Buku Paket Kelas 4 Tema 9 Kayanya Negeriku
P. 57

                Ayo Berlatih
Carilah contoh pemanfaatan perubahan energi dalam kehidupan sehari-hari.
     Energi gerak
......................
......................
Pembangkit listrik tenaga air atau angin
..................................... ..................................... .....................................
..................................... ..................................... .....................................
Energi listrik
......................
......................
Bangsa Indonesia adalah bangsa yang di- karuniai sumber daya alam yang sangat banyak dan beragam. Sumber daya alam Indonesia tersebar dari Sabang sampai Merauke. Setiap daerah memiliki kekhasan sumber daya alamnya masing-masing.
             Ayo Membaca
a
  Sumber daya alam dapat dibedakan men-
jadi dua: sumber daya alam yang dapat
diperbarui dan sumber daya alam yang
tidak dapat diperbarui. Seperti telah di-
jelaskan pada pembelajaran sebelumnya,
sumber daya alam yang dapat diperbarui
merupakan sumber daya alam yang dapat dihasilkan kembali meskipun kita telah menggunakannya. Sumber daya alam ini tidak akan habis jika kita dapat mengelolanya dengan baik. Hasil pertanian, perkebunan, peternakan, dan perikanan merupakan contoh sumber daya alam yang dapat diperbarui.
Adapun sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui merupakan sumber daya alam yang tidak dapat dihasilkan lagi setelah kita menggunakannya.
Subtema 2: Pemanfaatan Kekayaan Alam di Indonesia 51
               











































































   55   56   57   58   59