Page 4 - Pocket Book Struktur Bumi
P. 4
Struktur Bumi
Sebagian besar keindahan pemandangan alami yang kita nikmati di
berbagai belahan dunia terbentuk dari perubahan yang terjadi pada
bumi kita ini.
Pemandangan itu disebut dengan Morfologi bentang alam.
Perubahan pada bentang alam diakibatkan oleh tenaga pembentuk
bumi atau disebut juga dengan tenaga geologi.
Tenaga geologi dibagi menjadi dua macam, yaitu:
Tenaga Endogen : Tenaga yang berasal dari dalam bumi.
Tenaga Eksogen : Tenaga yang berasal dari luar bumi.
Simak video dibawah ini!