Page 11 - Pocket Book Digital Materi Struktur Bumi Kelas VIII
P. 11
INTI LUAR
Pengertian Inti Luar
Lapisan inti luar adalah satu-satunya lapisan yang terdiri dari cairan
yang pekat, yang disebut cairan magma. Tidak ada air di sini,
cairannya terbuat dari lelehan besi dan nikel. Ketebalan lapisan ini
adalah 2.900 km – 5.100 km. Suhu di inti luar bumi berkisar antara
3.800 sampai hampir 6.000°C.
Simak video dibawah ini!
Struktur Bumi Perjalanan Menuju Lapisan Bumi Terdalam
Sumber: https://www.youtube.com/watch? Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=w_Pwt-
v=THyZtV0kimo&t=1s 6r3fM
Bisakah Kita Menggali Menembus Bumi
Sumber: https://www.youtube.com/watch?
v=_2idcVeVs6w