Page 13 - Ekstraksi pelarut
P. 13
Macam-macam
metode ekstraksi
c. Ekstraksi Fase Padat (Solid Phase Extraction)
Jika dibandingkan dengan ekstraksi cair-cair,
SPE merupakan teknik yang relative baru, akan
tetapi SPE cepat berkembang sebagai alat yang
utama untuk praperlakuan sampel atau untuk
clean-up sampel-sampel kotor, misalnya sampel-
sampel yang mempunyai kandungan matriks yang
tinggi seperti garam-garam, protein, polimer, resin
dan lain-lain.
Keunggulan SPE dibandingkan dengan ekstraksi
cair-cair adalah:
1. Proses ekstraksi lebih sempurna
2. Pemisahan analit dari pengganggu yang mungkin ada
menjadi lebih efisien
3. Mengurangi pelarut organic yang digunakan
4. Fraksi analit yang diperoleh lebih mudah dikumpulkan
5. Mampu menhilangkan partikulat
6. Lebih mudah diatomatisasi