Page 4 - Biru Putih Oranye Lucu Kreatif Cover Modul Pembelajaran Siswa Dokumen A4
P. 4

PELUANG                                                                  3


                                     Peluang  adalah  kemungkinan  terjadinya  suatu
                                     kejadian.  Didalam  materi  mengenai  peluang

                                     dikenal istilah, dikenal beberapa istilah yang sering
                                     digunakan, seperti
                      G



                      N              RUANG SAMPEL                                                          01
                                     Ruang Sampel adalah Himpunan semua kejadian
                      A              (hasil) yang mungkin terjadi dari suatu percobaan.

                                     Ruang Sampel dilambangkan dengan S.
                      U


                                     TITIK SAMPEL                                                         02
                      L
                                     Titik Sampel adalah anggota-anggota dari ruang
                      E              sampel.



                      P
                                     KEJADIAN                                                              03
                      N
                                     Kejadian merupakan himpunan bagian dari ruang

                      A              sampel.



                      I
                                     Peluang  adalah  perbandingan  antara  jumlah  titik
                                     sampel  suatu  kejadian  yang  diharapkan  dengan
                      T
                                     jumlah  semua  titik  sampel  suatu  kejadian  yang

                      R              diharapkan  dengan  jumlah  semua  titik  sampel
                                     pada  ruang  sampel  dan  dirumuskan  sebagai
                                     berikut :
                      E



                      G



                      N



                      E
                                     Ket :
                      P              P(A) = Peluang yang diharapkan

                                     n(A) = Banyak kejadian A
                                     n(S) = Jumlah Ruang Sampel



                                     Untuk        setiap        kejadian         nilai     kemungkinan
                                     (peluangnya) terletak diantara 0 sampai 1.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9