Page 55 - flipbook_Buku Panduan Akademik_TSI
P. 55

NSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS INDRAGIRI
                                                                              Program Sudi S1 Teknik Sipil





                        2. Gambar

                        a.  Yang disebut gambar adalah bagan, grafik, peta, dan foto.

                        b.  Cara  penomoran  gambar  adalah  diawali  dengan  BAB  yang
                            bersangkutan, kemudian diikuti oleh nomor urutan gambar.

                            Contoh:
                            Jika gambar terletak pada BAB IV dan merupakan gambar pertama

                            pada BAB IV, maka penomorannya adalah























                            Gambar 4.1 Gambar Masterplan Lokasi Penelitian Griya Sandune


                        c.  Nomor  gambar  yang  diikuti  dengan  judulnya  diletakkan  simetris
                            di bawah  gambar  tanpa  diakhiri  dengan  titik.  Apabila  judul  gambar

                            lebih dari satu baris, maka diketik satu spasi.
                        d.  Gambar disajikan secara utuh.

                        e.  Keterangan  gambar  dituliskan  pada  tempat-tempat  yang  kosong

                            di  dalam  gambar,  jangan  pada  halaman  lain  dan  dapat  dibaca
                            dengan jelas.

                        f.  Bila  gambar  disajikan  melebar  sepanjang  tinggi  kertas,  maka
                            bagian atas gambar harus diletakkan di sebelah kiri kertas.

                        g.  Ukuran gambar proporsional.
                        h.  Letak gambar simetris (kanan kiri).








                                                     P a n d u a n   P e n y u s u n a n   S k r i p s i  |  49
   50   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60