Page 88 - e-modul Fisika _Neat
P. 88

Kumpulkan disini
                    Ayo Berlatih 1                                                                    !


                                        Kerjakan soal berikut di buku latihan!






















                                         Sumber: http://1.bp.blogspot.com/

                      Seseorang ingin menyusuri danau air tawar menggunakan

                      rakit  kayu.  Dimana  massa  dari  sebuah  rakit  tersebut

                      adalah 500 kg terapung di sebuah danau air tawar. Saat

                      dinaiki  seseorang  bermassa  50  kg,  rakit  tersebut  hampir


                      tenggelam.  Berdasarkan  fenomena  itu  berapa  volume

                                                      3
                      rakit kayu tersebut ….m ? ( air di danau = 100 kg/m )
                                                                                             3

                         P      Tuliskan besaran-besaran yang diketahui!
                         


                             Tuliskan      persamaan           yang      digunakan         untuk
                         P    menyelesaikan masalah!
                         



                         P    Lakukan rencana penyelesaian !
                         


                         P    Berilah kesimpulan dari penyelesaian!
                          










                                                                                                         67
   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92   93