Page 24 - modul valid-converted(1)_Neat
P. 24

Modul Digital Fisika Berbasis Edupark
                                                                                                  Kelas XI Semester 1
                            Perhatikan Video 3 berikut!























                                  Video 3. Simulasi pipa U berisi dua zat cair berbeda


                            Video 3 di atas menunjukkan sebuah tabung berbentuk U


                        berisi dua zat cair berbeda yaitu minyak dan air. Permukaan

                        minyak  akan  lebih  tinggi  daripada  permukaan  air  karena

                        adanya  perbedaan  massa  jenis  zat  cair  didalam  pipa,  yaitu


                        massa jenis minyak lebih kecil dari massa jenis air. Titik 1

                        dan  titik  2  berada  pada  suatu  bidang  datar  maka  sesuai


                        dengan  hukum  utama  hidrostatis  tekanan  di  kedua  titik

                        tersebut sama besar sehingga:


                              ⃗⃗⃗  ⃗⃗⃗⃗
                                 =   
                                     2
                               1


                              ρ1  h1 = ρ2  h2

                              ρ1h1 = ρ2h2





                                                              16
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29