Page 23 - E book Makananku Budayaku
P. 23
Jajanan Daerah
Berikut adalah beberapa jajanan daerah Banyuwangi
1. Petulo Petulo adalah kue khas
Banyuwangi
Petulo bewarna cerah
Petulo memiliki bentuk
seperti mie
Terbuat dari tepung beras
Sumber: http://tinyurl.com/57mdc3z7 Kuah petulo dari gula
Gambar 1.17 Petulo
merah dan santan
2. Klemben Klemben adalah kue khas
Banyuwangi
Klemben adalah bolu kering
Rasanya manis dan gurih
Biasanya disuguhkan tamu
saat Idul Fitri
Sumber: https://tinyurl.com/bwsa425p
Gambar 1.18 Klemben
17