Page 9 - PPT_KELOMPOK 7_KET.MEMBACA & MENULIS
P. 9
Pendekatan Pembelajaran Yang
Digunakan Dalam Membaca Lanjutan
Menurut Pangabean (2020) ada beberapa pendekatan pembelajaran yang
digunakan dalam membaca lanjutan, pendekatan yaitu seperti berikut ini:
1) Komunikatif yaitu, membaca bacaan dan menyatakan pendapat/
perasaannya.
2) Pendekatan Integratif yaitu, membaca dialog antara dua orang atau lebih
secara perorangan, berpasangan atau kelompok.
3) Pendekatan keterampilan proses yaitu, membaca teks bacaan,
menemukan gagasan utama dan menjawab pertanyaan yang diajukan.
4) Pendekatan tematis yaitu, membaca novel anak-anak dan membicarakan
isinya