19
8. Setelah selesai membuat mesin virtual, ada pengaturan
tambahan yang perlu dilakukan. Pilih mesin virtual yang
telah dibuat (debian11) kemudian pilih Settings untuk
masuk ke menu pengaturan.
Gambar 8 Settings
Modul Digital Instalasi Sistem Operasi | Debian