Page 3 - E-Modul Gelombang Bunyi
P. 3

PETUNJUK PENGGUNAAN MODUL ELEKTRONIK



               Deskripsi

               Modul ini terdiri dari empat kegiatan belajar. Kegiatan belajar satu menjelaskan mengenai

               pengertian gelombang bunyi, klasifikasi gelombang bunyi, sifat-sifat gelombang bunyi dan
               cepat rambat gelombang bunyi. Kegiatan belajar dua menjelaskan sumber bunyi yaitu dawai

               dan  pipa  organa.  Kegiatan  belajar  tiga  menjelaskan  efek  Doppler.  Kegiatan  pembelajaran

               keempat menjelaskan intensitas dan taraf intensitas gelombang bunyi.


               Petunjuk Penggunaan Modul Elektronik

               Untuk membantu Anda memahami materi gelombang bunyi, modul ini dilengkapi oleh:


                  Empat kegiatan belajar yang dapat dilihat dari daftar isi.

                  Kegiatan peserta didik disajikan dengan model pembelajaran discovery.

                  Gambar yang membantu untuk menjelaskan materi.
                  Simbol penggunaan modul elektronik berfungsi sebagai penjelasan tombol-tombol yang

                    tertera pada modul elektronik.

                  Tes  formatif,  dan  evaluasi  untuk  mengukur  penguasaan  peserta  didik  setelah  kegiatan
                    belajar.


                     Ada beberapa simbol untuk memudahkan penggunaan e-modul sebagai berikut.


                                Simbol                                      Keterangan

                                                          = Mencari daftar kata (indeks) atau istilah penting


                                                          = Menuju halaman berikutnya


                                                          = Menuju halaman sebelumnya

                                                          = Menuju halaman paling akhir


                                                          = Menuju halaman paling awal





                                                                                                              ii
   1   2   3   4   5   6   7   8