Page 17 - E-Modul Statistika untuk SMA/SMK dengan Pendekatan Analogi
P. 17

Rencana Pendidikan Setelah Lulus SMA
                   70

                   60


                   50

                   40

                   30

                   20

                   10


                    0
                           PT Kedinasan         PT Negeri            Akpol             Lain-lain

                                                      Rencana Pendidikan

                  a.  Berapa  total  siswa  yang  merencanakan  pendidikan  di  Perguruan  Tinggi

                     Negeri?

                     Penyelesaian:

                     Total siswa yang merencanakan pendidikan di Perguruan Tinggi Negeri adalah

                     65 siswa.




                  b.  Berapa  selisih  siswa  antara  yang  merencanakan  Akpol  dengan  Perguruan

                     Tinggi Negeri?

                     Penyelesaian:

                     Total siswa yang merencanakan Akpol adalah 55 siswa.

                     Total siswa yang merencanakan PT Negeri adalah 65 siswa.


                     Selisih siswa yang merencanakan Akpol dengan Perguruan Tinggi Negeri  =
                     65 − 55 = 10

                     Maka, selisihnya adalah 10 siswa.















                                                                                                                 10
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22