Page 39 - E-Modul Bentuk Aljabar Kelas VII SMP/MTs
P. 39
2. Pak Fahru membeli 7 gelondong kain batik untuk keperluan
menjahit baju seragam batik pesanan sekolah SMP Pandai.
Setelah semua seragam batik berhasil dijahit, ternyata kain
masih tersisa 3 meter. Nyatakanlah permasalahan tersebut ke
dalam bentuk aljabar yang digunakan untuk menjahit.
Penyelesaian :
Misal : b = Panjang kain batik 1 gelondong
Maka, kain batik yang digunakan untuk menjahit Pak Fahru
= 7 − 3
3. Pak Agus mempunyai kebun pisang berbentuk persegi dan Pak
Amru mempunyai kebun pepaya berbentuk persegi panjang.
Ukuran panjang kebun pepaya Pak Amru 20m lebih panjang dari
kebun pisang Pak Agus, sedangkan lebarnya 15m kurang dari
panjang sisi kebun pisang Pak Agus. Jika diketahui luas kebun Pak
Agus dan Pak Amru adalah sama. Nyatakanlah luas kebun pisang
Pak Agus dalam bentuk aljabar, lalu tentukan luas kebun pisang
Pak Agus.
Penyelesaian :
Misal : = panjang kebun Pak Amru
= lebar kebun Pak Amru
= Panjang kebun Pak Erwin
dari pemisalan diatas, diperoleh
= + 20
= − 15
Luas kebun Pak Agus = 2
Luas kebun Pak Amru = ×
Luas kebun Pak Agus = Luas kebun Pak Maru
E-Modul Bentuk Aljabar Kelas VII 31