Page 31 - BIOKIMIA MATERI METABOLISME
P. 31

REAKSI TERANG FOTOSINTESIS

































                            Gambar 10. Komponen Kloroplas
                               (Sumber : Sukmawati, 2016)




      Terjadi dalam membrane tilakoid, menggunakan energi
      cahaya matahari untuk memecah molekul air
                                         -
                           +
      (2H O            2H  +  O  +  2e  ).  Oksigen  dilepas  ke  udara
                                  2
            2
      untuk  membentuk  molekul  oksigen,  sedangkan
      hydrogen ditangkap oleh NADP menjadi NADPH  .
                                                                         2
      Penangkapan energy cahaya selain untuk fotolisis juga
      digunakan         untuk       pengubahan          ADP       (Adenosin
      Difosfat)  menjadi  ATP  (Adenosin  Trifosfat)  yang
      disebut  fosforilasi.  Jadi,  pada  reaksi  terang  dihasilkan
      NADPH dan ATP.




                                         19
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36