Page 55 - E-MODUL
P. 55
2. MEMPREDIKSI
Berdasarkan karakteristiknya,
kelompokkanlah menjadi dua jenis
benda tak hidup dan makhluk hidup!
3. MELAKUKAN PENYELIDIKAN
Untuk memudahkan pengklasifikasian,
lengkapilah kunci dikotomi untuk semua
organisme di atas dalam bentuk diagram
di bawah ini!
bernapas dengan insang
4a
tak memiliki kelenjar susu
2a bernapas dengan
paru-paru
4b
bertulang belakang
1a memiliki kelenjar susu
ikan, semut, 2b metamorfosis sempurna
capung, sapi, 5a
burung, memiliki sayap
kupu-kupu metamorfosis tak
tak bertulang belakang
3a sempurna
1b 5b
bergerak menggunakan
tak memiliki sayap kaki
6a
3b
bergerak menggunakan
perut
6b
48