Page 82 - PROGRAM SUPERVISI SMAN CMBBS
P. 82
PEMERINTAH PROVINSI BANTEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI
CAHAYA MADANI BANTEN BOARDING SCHOOL
Jl. Raya Pandeglang-Labuan Km 3, Kuranten, Pandeglang, Banten
Web: www.smancmbbs.sch.id Email: info@smancmbbs.sch.id
SURAT KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH MENENGAH NEGERI CMBBS
NOMOR: 800/ /SMAN.CMBBS/2023
T E N T A N G
TIM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (PKB) DAN KOMUNITAS BELAJAR GURU
(KBG) SMA NEGERI CAHAYA MADANI BANTEN BOARDING SCHOOL
Tahun 2023
Menimbang : Bahwa dalam upaya memperlancar pelaksanaan Supervisi, Penilaian Kinerja Guru, Penilaian
Prestasi Kerja Aparatur Sipil Negara, dan Komunitas Belajar Guru serta pengembangan karir
guru sebagai tenaga profesional pada Sekolah Menengah Atas Negeri Cahaya Madani Banten
Boarding School, perlu dibentuk Tim Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan dan Komunitas
Belajar Guru;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikann Nasional
2. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
3. Undang Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
4. Peraturan Direktur Jenderal Guru Dan Tenaga Kependidikan Nomor 6565/B/Gt/2020
Tentang Model Kompetensi Dalam Pengembangan Profesi Guru
5. Permendikbuk Riset Dikti Nomor 40 Tahun 2021 tentang Penugasan Guru Sebagai Kepala
6. Permen PANRB RI No. 6 Tahun 2022 tentang Pengelolaan Kinerja Pegawai Aparatur Sipil
Negara.
7. Peraturan Badan Kepegawaian Negara Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2022 Tentang
Pedoman Teknis Pembinaan Kepegawaian Jabatan Fungsional.
8. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi Republik
Indonesia Nomor1Tahun 2023 Tentang Jabatan Fungsional.
9. Permendikbudristek No. 5 Tahun 2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan pada
Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah
10. Permendikbudristek No. 7 Tahun 2022 tentang Standar Isi pada Pendidikan Anak Usia
Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah
: 11. Permendikbudristek No. 16 Tahun 2022 tentang Standar Proses pada Pendidikan Anak
Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah.
12. Permendikbudristek No . 21 Tahun 2022 tentang Standar Penilaian Pendidikan pada
Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah.
13. Permendikbudristek Nomor 32 Tahun 2022 Tentang Standar Teknis Pelayanan Minimal
Pendidikan
14. Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia
Nomor 56/M/2022 Tentang Pedoman Penerapan Kurikulum Dalam Rangka Pemulihan
Pembelajaran
Program Supervisi, PK-Guru, dan PPK-PND 72 Edi Supriyanto, M.Pd.