Page 24 - E-modul usaha dan energi
P. 24
INKUIRI
Perhatikan gambar berikut!
Gambar 8: Roller Coaster
Sumber:
https://assets.kompasiana.com/statics/files/1411709060828067440.jpg?t=o&v=700?t=o&v=770
Pernahkah kalian menaiki roller coaster? Lalu bagaimana roller coaster mampu
melaju dengan kecepatan tinggi tanpa terlepas dari relnya? Bahkan setelah
menaik di tanjakan awal tidak ada lagi mesin yang bekerja!
Diskusikan permaslahan tersebut bersama kelompok kalian dan buatlah
laporannya untuk diserahkan kepada guru kalian.
Sumber:https://www.scribd.com/document/405891766/bhnajar-
88c040adb393832c87914347cc2afc3fUKBM-FIS-3-9-4-9-2-3-3
Setelah Anda mengikuti Kegiatan Percobaan sederhana tersebut, diharapkan Anda
dapat lebih memahami bahwa Energi dapat berada dalam berbagai bentuk, seperti energi
panas, energi cahaya, energi listrik, energi kinetik, energi kimia, energi potensial, energi
nuklir, dan lain sebagainya.
BERTANYA
Setelah mempelajari materi mengenai energi diatas, coba tulislah pertanyaan mengenai
materi yang belum kalian pahami atau yang ingin kalian ketahui lebih dalam!
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
E - M o d u l B e r b a s i s C o n t e x t u a l T e a c h i n g A n d L e a r n i n g Page 17