Page 31 - E-MODUL SEJARAH LOKAL DPRD MASA ORDE LAMA
P. 31
Universitas Sriwijaya
Kota Palembang berdasarkan Staatsblad Nomor 27, 34 dan 37 Tahun
1949. Salah satunya, Peraturan Daerah atau Perda Nomor Gb/53/1951
mengenai Pemilihan dan Pembaharuan Dewan Marga. Perda Nomor
Gb/54/1951 tentang Pemilihan, Pengakuan, Pengesahan dan Pemecatan
Pamong Marga (Irwanto, D., & Dudy, O., 2022).
Pemerintah telah membeli
onderneming dari tangan asing
seperti onderneming Weskust,
onderneming Sindang dan
Dataran di Kabupaten Rejang
Lebong. Para pejuang
dipekerjakan dan membuat usaha
di onderneming-onderneming
Gambar 16. DPRD-S 1950—1955 tersebut kurang lebih sekitar
(Sumber: Irwanto, D., & Dudy, O.,, 1.000 orang mantan pejuang, baik
2022, hlm. 58)
yang berasal dari Jawa maupun
Sumatera Selatan (Irwanto, D., &
Dudy, O., 2022).
Setelah 14 hari sejak tanggal 21
Februari hingga 4 Maret 1952 berada
di Jakarta untuk mengadakan
pembicaraan-pembicaraan dengan
6
pemerintah pusat mengenai hasil-hasil
sidang lengkap DPRD Sumsel, ketua
DPRD Sumsel Ali Gathmir
menerangkan kepada wartawan Gambar 17. Suasana rapat pleno VI
bahwa pada prinsipnya hasil-hasil DPRD-S 27 Februari 1953
pleno di DPRD Sumsel itu disetujui (Sumber: Irwanto D., &Dudy, O.,
Pemerintah Pusat (Irwanto, D., & 2022, hlm. 59)
Dudy, O., 2022).
27

