Page 27 - updated_E-Modul Academic writing
P. 27
Langkah 3: Menentukan Judul
Penelitian
Setelah melakukan brainstorming, peneliti dapat menentukan judul penelitian dengan
mengindentifikasi pertanyaan dan jawaban dari setiap ide penelitian. Dari banyaknya
pertanyaan yang dapat diajukan dalam sebuah ide penelitian berarti ide tersebut memiliki
banyak permasalahan yang harus ditemukan penyebab awal terjadinya peramasalahan
tersebut. Namun ketika peneliti menganggap semua ide penelitian itu memiliki tingkat
urgensi yang sama maka peneliti dapat mengambil keseluruhan ide tersebut. Contoh
pembuatan alternatif judul dapat dilihat pada tabel di bawah: