Page 4 - Latihan Ebook Izhar Hasan
P. 4

TUJUAN PEMBELAJARAN





           Selama melakukan kerja kelompok peserta didik

              menerapkan sikap tanggung jawab,kerjasama, rasa


              ingin tahu


           Peserta didik mampu mengidentifikasi alat-alat


              yang termasuk pengungkit yang ada disekitarnya


           Peserta didik dapat menjelaskan tiga jenis

              pengungkit


           Peserta didik dapat menjelaskan hubungan


              panjang lengan beban dan lengan kuasa dengan

              keuntungan mekanis


           Peserta didik dapat menghitung keuntungan


              mekanis pada pengungkit
   1   2   3   4   5   6   7   8   9