Page 3 - MEDIA DIGITAL PENGEMBANGAN KREATIVITAS_BELAJAR HURUF HIJAIYAH_KELOMPOK 1_2020C
P. 3
Assalamu'alaikum Sahabat.
Perkenalkan namaku Riko, Insyaa
Allah Riko akan menemani kamu
selama belajar mengenal huruf
hijaiyah yah!
Semoga belajarnya dimudahkan dan
semakin pandai membaca huruf
hijaiyah
Namaku Aisyah yang Insyaa
Allah akan menemani kamu
belajar bareng bersama
Sulaiman
Semoga belajarnya makin
rajin yah!
2