Page 51 - PRODUK ENDANG ALDILLA_Neat
P. 51
E-Modul Berbasis Model Pembelajaran OIDDE
GLOSARIUM
Adiabatik : Suatu proses perubahan keadaan gas tanpa ada tenaga yang
masuk atau yang keluar
Energi Dalam : Jumlah energy (energy kinetik tranlasi, rotasi dan vibrasi
serta energy potensial) yang dimiliki oleh seluruh molekul gas
dalam wadah tertentu
Entropi : Salah satu besaran termodinamika yang mengukur energi
dalam sistem per satuan temperatur yang tak dapat digunakan
untuk melakukan usaha
Isobarik : Suatu proses perubahan keadaan gas dimana tidak ada
perubahan volume (tekanan konstan)
Isokorik : Suatu proses perubahan keadaan gas dimana tidak ada
perubahan volume (volume konstan)
Isotermal : Suatu proses perubahan keadaan gas dimana tidak ada
perubahan suhu (suhu konstan)
Kapasitas Kalor : Kalor yang diperlukan untuk menaikkan suhu zat
Siklus Carnot : Siklus yang mengubah panas hasil reaksi pembakaran menjadi
gerak mekanik sepenuhnya
Sistem Energi : Kemampuan untuk melakukan usaha
Termodinamika : Cabang ilmu fisika yang mempelajari hukum-hukum dasar dan
membahas konversi energi termal menjadi usaha yang
bermanfaat
44