Page 2 - FINAL E-LKPD Guru Farah
P. 2

KATA PENGANTAR











               Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-
             Nya  sehingga  penulis  dapat  menyelesaikan  E-LKPD  berbasis  Problem  Based
             Learning  (PBL)  materi  sistem  pernapasan  untuk  siswa  kelas  XII  Sekolah
             Menengah Atas.



                 E-LKPD  berbasis  Problem  Based  Learning  (PBL)  materi  sistem  pernafasan
             terintegrasi  model  pembelajaran  PBL,  disusun  dengan  menitikberatkan  pada
             kompetensi  yang  berorientasi  pada  perkembangan  ilmu,  kecakapan  hidup  dan

             keterampilan  abad  21.  E-LKPD  berbasis  PBL  materi  sistem  pernapasan
             diharapkan dapat mengembangkan motivasi dan keaktifan siswa dalam mengikuti
             proses pembelajaran dikelas, sehingga pembelajaran menjadi menyenangkan.



               Penulis mengucapkan terima kasih kepada Ibu Dr. Afreni Hamidah, S. Pt., M. Si.
             dan Ibu Desfaur Natalia, S. Pd., M. Pd., C. EIA. sebagai dosen pembimbing yang
             telah  memberikan  arahan  dan  petunjuk  yang  jelas,  sehingga  mempermudah
             penulis  menyusun  E-LKPD.  Terima  kasih  kepada  berbagai  pihak  yang  telah

             mendukung  selesainya  E-LKPD  ini  tepat  waktu.  Penulis  menyadari  bahwa  e-
             modul  ini  masih  jauh  dari  kata  sempurna.  Oleh  karena  itu,  penulis  senantiasa
             menerima  kritik  dan  saran  yang  bersifat  membangun  untuk  penyempurnaan  E-
             LKPD  ini  dimasa  mendatang.  Semoga  E-LKPD  ini  dapat  bermanfaat  sebagai

             media pembelajaran bagi peserta didik, guru dan orang tua.











                                                                                    Terima kasih,
                                                                                    Jambi,     2024





                                                                                    Penulis






     i

                                                      E-LKPD berbasis Problem Based Learning Sistem Pernapasan
   1   2   3   4   5   6   7