Page 17 - eModul Harmoni dalam Ekosistem Kelas 5 (Kelompok 1) UNP
P. 17

Kelas 5 Semester 1 (Harmoni dalam Ekosistem)






























                                                  Gambar 2.2 Piramida



                           Sumber Gambar : https://www.gurugeografi.id/2017/09/aliran-energi-
                                                  dalam-ekosistem.html






                            3.  Transfer Energi Pada Ekosistem


                                       Transfer energi yang terjadi pada peristiwa ekosistem,
                                sebenarnya hampir sama hanya saja organisme-organisme di

                                dalamnya yang membedakannya. Beberapa contoh aliran energi
                                pada ekosistem adalah sebagai berikut.


                                a) Ekosistem yang terjadi di darat


                                    1) Matahari > sayur-sayuran seperti sawi, bayam, kubis > ulat

                                         sebagai trofik tingkatan kedua > burung pipit, trofik
                                         tingkatan ketiga dan > elang sebagai trofik tingkatan

                                         keempat.


                                    2) Matahari sebagai sumber energi > buah-buahan > manusia.


                                    3) Matahari > rumput atau tanaman liar lainnya > ulat > ayam
                                         sebagai trofik ketiga > musang trofik keempat.







                                                   SD/MI Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial      10
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22