Page 26 - E-MODUL PERUBAHAN LINGKUNGAN_KELAS X
P. 26

RANGKUMAN





                               1. Perubahan  lingkungkan  adalah  berubahnya  tatanan  lingkungan  oleh

                                   kegiatan  manusia  maupun  proses  alami,  sehingga  mutu  kualitas
                                   lingkungan  menurun  sampai  tingkat  tertentu  yang  menyebabkan

                                   lingkungan tidak dapat berfungsi sebagaimana mestinya.

                               2. Beberapa  faktor-faktor  yang  meynebabkan  terjadinya  perubahan
                                   lingkungan  yakni  secara  alami  (bencana  alam)  dan  disebabkan  oleh

                                   kegiatan manusia.
                               3. Berdasarkan  prediksi  dan  hasil  observasi  yakni  banyak  perubahan

                                   lingkungan yang diakibatkan oleh kegiatan manusia, contohnya seperti

                                   melakukan  pembalakan  liar,alih  fungsi  lahan,  penambangan,
                                   pembakaran  hutan  untuk  memperluas  lahan  pertanian,  kegiatan

                                   industry dan kebiasaan manusia membuang sampah sembarangan. Hal
                                   ini menyebabkan terjadinya kerusakan lingkungan seperti memicunya

                                   terjadi perubahan iklim, bencana banjir, longsor, kerusakan ekosistem,
                                   pencemaran lingkungan bahkan peristiwa efek rumah kaca yang dapat

                                   menyebabkan terjadinya pemanasan global.




































               19 |   E - M o d u l   P e r u b a h a n   L i n g k u n g a n / K e l a s   X . S M A / M A
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31