Page 5 - BERSABAR
P. 5

QS. 4:103        Maka  apabila  kamu  telah  menyelesaikan  shalat(mu),  ingatlah

                                Allah di waktu berdiri, di waktu duduk dan di waktu berbaring.
                                Kemudian  apabila  kamu  telah  merasa  aman,  maka  dirikanlah
                                shalat  itu  (sebagaimana  biasa).  Sesungguhnya  kewajiban  yang
                                ditentukan waktunya atas orang-orang yang beriman.
               QS. 15:98        maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan jadilah kamu di
                                antara orang-orang yang bersujud (shalat),
               QS. 15:99        dan  sembahlah  Tuhanmu  sampai  datang  kepadamu  yang
                                diyakini (ajal).

               QS. 25:52        Maka  janganlah  kamu  mengikuti  orang-orang  kafir,  dan
                                berjihadlah  terhadap  mereka  dengan  Al  Quran  dengan  jihad
                                yang besar.
               QS. 50:39        Maka bersabarlah kamu terhadap apa yang mereka katakan dan
                                bertasbihlah  sambil  memuji  Tuhanmu  sebelum  terbit  matahari
                                dan sebelum terbenam(nya).
               QS. 50:40        Dan  bertasbihlah  kamu  kepada-Nya  di  malam  hari  dan  setiap
                                selesai shalat.

               4. Dimana Harus Bersabar ?


               QS. 20:130  Maka  sabarlah  kamu  atas  apa  yang  mereka  katakan,  dan
                                bertasbihlah  dengan  memuji  Tuhanmu,sebelum  terbit  matahari
                                dan  terbenamnya  dan  bertasbih  pulalah  pada  waktu-waktu  di
                                malam  hari dan pada waktu-waktu di  siang  hari,  supaya  akmu
                                merasa senang.
               QS. 50:39        Maka bersabarlah kamu terhadap apa yang mereka katakan dan
                                bertasbihlah  sambil  memuji  Tuhanmu  sebelum  terbit  matahari
                                dan sebelum terbenam(nya).
               QS. 50:40        Dan  bertasbihlah  kamu  kepada-Nya  di  malam  hari  dan  setiap
                                selesai shalat.
               QS. 2:152        Karena  itu,  ingatlah  kamu  kepadaKu  niscaya  Aku  ingat  (pula)
                                kepadamu,  dan  bersyukurlah  kepadaKu  dan  janganlah  kamu
                                mengingkari (nikmat)Ku.
               QS. 2:153        Hai  orang-orang  yang  beriman  jadikanlah  sabar  dan  shalat
                                sebagai  penolongmu,  sesungguhnya  Allah  beserta  orang-orang
                                yang sabar
               QS. 2:249        Maka  tatkala  Thalut  keluar  membawa  tentaranya,  ia  berkata:
                                "Sesungguhnya Allah akan menguji kamu dengan suatu sungai.
                                Maka  siapa  di  antara  kamu  meminum  airnya,  bukanlah  ia
                                pengikutku.  Dan  barangsiapa  tiada  meminumnya,  kecuali
                                menceduk  seceduk  tangan,  maka  ia  adalah  pengikutku".
                                Kemudian  mereka  meminumnya  kecuali  beberapa  orang  di
                                antara  mereka.  Maka  tatkala  Thalut  dan  orang-orang  yang



               BERSABAR                                                                                       4
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10