Page 9 - IPS 7.1
P. 9

•  Indonesia menjadi jalur perdagangan internasional

                       •  Memiliki kebudayaan yang beragam, salah satunya bahasa,
                           karena adanya akulturasi budaya asing dan lokal.

                       •  Transportasi laut semakin berkembang dan mendapat per-
                           hatian karena sebagai jalur perdagangan internasional.



































                   Gambar 1.2 Peta resmi Negara Kesatuan Republik Indonesia

                       Letak astronomis merupakan posisi suatu tempat        Detail gambar peta
                                                                             NKRI terkini dapat
                   yang didasarkan pada garis lintang dan bujur. Garis
                                                                             dilihat pada tautan
                   lintang merupakan garis khayal yang melingkari
                                                                             https://portal.
                   bumi secara horizontal. Garis bujur merupakan garis       ina-sdi.or.id/home/
                   khayal yang melingkari bumi secara vertikal serta         node/134 atau
                                                                             pindailah QR Code
                   menghubungkan Kutub Utara dan Kutub Selatan.
                                                                             berikut
                   Sebagai contoh, Indonesia memiliki letak astronomis
                   6ºLU–11ºLS dan 95ºBT–141ºBT. Dampak letak ini

                   menyebabkan perbedaan waktu sehingga terdapat
                   tiga pembagian zona waktu di Indonesia.




                                                            TEMA 01: KELUARGA AWAL KEHIDUPAN  9
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14