Page 11 - IPA 7.6
P. 11

Kondensasi

                                                      Evaporasi
                        Presipitasi         Transpirasi






                        Iniltrasi
                                                                       Gambar 6.6 Siklus air
                                                                       Sumber: shutterstock.com/VectorMine


                       Siklus  lainnya  yang  sering  kita  temukan  di
                   alam adalah   siklus  oksigen  dan  karbon  seperti
                   pada  Gambar   6.7.  Tumbuhan  menyerap  karbon
                   dioksida  dan  menghasilkan  oksigen  melalui proses
                   fotosintesis.  Oksigen  yang  dihasilkan  tumbuhan
                   digunakan  manusia,  hewan  dan  organisme  lainnya
                   dalam proses respirasi. Respirasi menghasilkan gas
                   karbon dioksida yang dilepas ke udara. Tumbuhan,
                   hewan   dan  organisme  lainnya  yang  mati akan
                   diuraikan  oleh  dekomposer   menghasilkan   gas
                   karbon  dioksida.  Beberapa  jasad yang  mati akan
                   menghasilkan   fosil berupa  bahan  bakar.  Bahan
                   bakar yang mengandung karbon ini jika digunakan
                   akan menghasilkan karbon dioksida.




                                       CO 2  di atmosfer
                                                  CO 2  dilepaskan
                                                    ke atmosfer
                        Ganggang laut
                        menyerap CO 2  untuk   Tumbuhan Hasil respirasi pernapasan
                        proses fotosintesis
                                  Bakteri
                                 pengurai
                        ganggang laut
                       cangkang yang        Hewan         Pemakaian energi
                       tersimpan                          oleh manusia
                       sebagai kapur
                               Jasad mati        Manusia
                                              Bahan
                                             bakar fosil
                                                                       Gambar 6.7
                              Panah merah daur karbon  Panah biru daur oksigen  Siklus karbon dan oksigen



                                                Bab 6 Ekologi dan Keanekaragaman Hayati Indonesia  171




       Book-K7-IPA BS.indb   171                                                            6/16/2021   9:47:48 PM
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16