Page 3 - IPS 7.2
P. 3

A. Berkenalan dengan Lingkungan Sekitar

                   1.  Berkenalan dengan Alam























                   Gambar 2.1 Alat-alat batu zaman praaksara
                   Sumber: Ethan Doyle White/Wikimedia Commons/CC-BY-SA 4.0

                   Perhatikan gambar dan jawablah pertanyaan berikut!

                   1.  Apakah ada perbedaan antara bebatuan tersebut?
                    ....................................................................................................................

                   2.  Berdasarkan bentuknya, menurut kalian, apa kegunaan benda-benda
                       tersebut?

                   ...................................................................................................................



                       Benda pada gambar di atas merupakan peninggalan dari aktivitas
                   manusia sebelum mengenal aksara/tulisan (praaksara). Pada zaman

                   tersebut, kehidupan manusia masih menggunakan benda-benda yang
                   ada di sekitar. Kehidupan primitif masih menjadi aktivitas sehari-sehari
                   dari manusia. Namun demikian, teknologi yang digunakan seperti benda-
                   benda yang diciptakan sudah canggih di zamannya. Beberapa peradaban

                   meninggalkan benda-benda tersebut hingga saat ini dan memberikan
                   manfaat bagi aktivitas manusia.







                                                       TEMA 02: KEBERAGAMAN LINGKUNGAN SEKITAR  69
   1   2   3   4   5   6   7   8