Page 7 - Modul IPAS AR 6 AGustus 2024
P. 7

"   C   E    R    I  T    A      T    I  G    A      S    A    H     A    B    A     T   :
                                                                "CERITA TIGA SAHABAT:



                                          MEMAHAMI KEBUTUHAN MANUSIA"
                                          M      E    M      A     H    A     M      I    K    E    B    U    T    U   H     A    N       M       A    N     U    S   I  A    "












                                                                                                                                           Salam kenal teman-teman
                                                                       Hai....                                                             namaku Asih

                                                                       teman namaku eko











                                                                              Namaku Lintang...


















































                                    "Halo  semua!  Hari  ini  kami  ingin  berbagi  cerita  tentang



                                    kebutuhan manusia, disertai materi yang berkaitan tentang



                                    berkelanjutan lingkungan kita. Yuk, mari kita jelajahi!"
































                                                                   "Pertama-tama,  mari  kita  bicara  tentang  kebutuhan


                                                                   primer  kebutuhan  primer  merupakan  kebutuhan  dasar



                                                                   manusia  untuk  dapat  bertahan  hidup.  Kita  semua  tahu



                                                                   bahwa  makanan,  rumah,  dan  pakaian  adalah  kebutuhan


                                                                   dasar  yang  harus  dipenuhi.  Tapi,  apakah  kita  pernah



                                                                   memikirkan  dari  mana  asalnya  makanan  kita?  Bagaimana


                                                                   rumah kita mempengaruhi lingkungan sekitar?"
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12