Page 37 - E-MODUL JENIS-JENIS KONSTRUKSI (DINI SARASWATI)
P. 37
B. Jaringan Irigasi
1) Jaringan Irigasi Sederhana
Pembagian air diatur dengan
penjadwalan. Persediannya
melimpah dan tidak memerlukan
teknik pengairan yang sulit.
2) Jaringan Irigasi Semiteknis
Bangunan bendungan yang
dilengkapi pintu pengendali air
tanpa bangunan pembaung di
bagian hilirnya. Sistem pembagian
air sama dengan jaringan irigasi
sederhana, namun digunakan untuk
mengairi lahan pertanian yang
lebih luas dengan dibangunnya
beberapa jaringan irigasi
permanen. Gambar 4.2 Jaringan Irigasi
3) Jaringan Irigasi Teknis
Dibangun dengan memisahkan
antara saluran pembawa air
dengan saluran pembuangan air.
Saluran pembawa air berfungsi Video Corner
mengalirkan air ke lahan pertanian,
saluran pembuang berfungsi
mengalirkan kelebihan air dari
lahan pertanian kembali kesungai
Jenis-Jenis Konstruksi 31