Page 26 - Modul Prakarya Kerajinan Bahan Kayu, Bambu, dan Rotan
P. 26
eksplorasi konsep
Teknik mengolah rotan
1. Teknik Menganyam, teknik
menganyam rotan sering
disebut teknik anyaman dua-
dua, yaitu teknik anyaman
yang menyilang secara
bersamaan dan berurutan