Page 2 - E-BOOK THE PETE
P. 2

Kata Pengantar



                 Kurikulum 2013 dirancang untuk memperkuat kompetensi siwsa
          dari aspek sikap, kognitif, dan keterampilan secara utuh. Proses
          pencapaiannya pun melalui pembelajaran sejumlah  mata pelajaran
          yang dirangkai sebagai satu kesatuan yang saling mendukung
          pencapaian kompetensi tersebut.

                 Pengetahuan yang baik tidak cukup apabila tidak didukung
          dengan kegiatan yang melibatkan psikomorik atau keterampilan.
          Tematik integratif merupakan model pembelajaran terpadu dengan
          menggunakan tema sebagai pemersatu antar mata pelajaran. Tematik
          integratif dalam kurikulum 2013 menggunakan pendekatan scientific
          yang di dalamnya menerapkan sikap ilmiah melalui tahapan;
          pengamatan, menanya, menalar, mencoba, mengolah, menyajikan,
          menyimpulkan, dan mengkomunikasikan. Hal ini diupayakan agar
          pembelajaran dapat menyeimbangkan kemampuan hard skill dan
          soft skill, sehingga sikap ilmiah peserta didik akan muncul dan peserta
          didik akan terbiasa memecahkan masalah dan siap untuk menghadapi
          perkembangan zaman dimasa keemasannya.


                  Buku ini digunakan sebagai panduan usaha siswa untuk mencapai
          kompetensi yang diharapkan. Siswa diberanikan untuk mencari dari
          seumber belajar yang tersedia luas disekitarnya. Pedoman ini
          merupakan penjabaran dari media pembelajaran tematik.
          “Potret Education Tematik” ini membantu dalam penyempurna
          kompetensi yang harus dimiliki peserta didik. Mengingat pentinnya
          media pembelajaran dalam proses pembelajaran sbagai penunjang hasil
          belajar siswa. Maka dari itu media ini sebagai sumber belajarr sisa
          untuk pengganti metode ceramah guru.
          Dengan perkembangan teknologi, dunia kini hidup di era keterbukaan.
          Negara-negara pun berlomba mengejar inovasi-inovasi baru di bidang
          teknologi. Perubahan teknologi harus tetap perlu memperhatikan



                                            1
   1   2   3   4   5   6   7