Page 30 - E-Modul SSCS_Peserta Didik 2
P. 30

Gambar 2.2 Gelombang Air & Gelombang Tali

                                                    (sumber: kompas.com/)
                           Pada  gelombang  mekanik,  hanya  pola  getarannya  saja  yang  dapat

                      merambat, medium itu sendiri tidak dapat merambat. Pada saat gelombang

                      itu  berjalan  melalui  medium  tersebut,  partikel-artikel  yang  membentuk

                      medium itu mengalami berbagai macam perpindahan atau pergeseran yang

                      bergantung pada sifat gelombang itu sendiri. Berdasarkan arah rambatannya,

                      gelombang dibedakan menjadi dua jenis, yaitu gelombang transversal dan

                      gelombang longitudinal.

                      1)  Gelombang Transversal
                           Gelombang  transversal  adalah  gelombang  yang  memiliki  arah


                      getarannya  tegak  lurus  terhadap  arah  rambatnya.  Perhatikan  Gambar  2.3
                      berikut ini

















                               Gambar 2.3 Arah Getar dan Rambat Gelomabang Transversal













                                                                                                     21
                                                                                                             21
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35