Page 19 - E-BOOK DISCOVERY LEARNING VALIDASI
P. 19
APERSEPSI
Stimulasi Klarifikasi Dasar
Saat musim dingin apakah kalian merasakan
lebih sering buang air kecil? Mengapa ya hal itu
bisa terjadi? Yuk simak video di bawah ini!
Video 1.
Apersepsi Sistem Ekskresi pada Manusia
Sumber : https://youtu.be/8xA9P4l7ooI
Setelah kalian melihat video tersebut, coba jawablah
pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!
1. Mengapa kalian bisa merasakan sering ingin buang air kecil
ketika di musim dingin?
2. Apa yang terjadi pada tubuh saat kedinginan sehingga
tubuh merespon ingin buang air kecil?
3. Pada video tersebut organ apa yang berfungsi dalam sistem
ekskresi dan produk apa yang diekskresikan?
4. Apa yang kalian pahami mengenai organ sistem ekskresi?
Kalian bisa menjawab pertanyaan tersebut dengan meng-
klik tombol di bawah ini!
1
E-Book Berbasis Discovery Learning Materi Sistem Ekskresi Kelas XI SMA/MA