Page 13 - E-Module Atlas
P. 13

NOTES



           PT. RADEN SALEH
           CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
           UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR PADA TANGGAL 31 DESEMBER 2021





           1  U M U M

              a.  Pendirian Perusahaan


                  PT. RADEN SALEH berkedudukan di Malang didirikan berdasarkan Akta Notaris Daniel Choi, SH, Notaris di
                  Malang dengan Akta No.30 Tanggal 13 September 2011. Akta pendirian Perseroan telah disahkan oleh
                  Menteri Kehakiman Dan Hak Asasi Manusia Repulik Indonesia No. AHU-12345.AH.03.04 Tahun 2011
                  Tanggal 25 Oktober 2011.



                  Pada tanggal 31 Desember 2021 dan 2020, jumlah karyawan yang bekerja di PT Raden Saleh adalah
                  sejumlah:


                  Tahun 2021:
                  1.  Karyawan Tetap           : 10 orang
                  2.  Karyawan Tidak Tetap     : 13 orang


                  Tahun 2020:
                  1.  Karyawan Tetap           : 6 orang
                  2.  Karyawan Tidak Tetap     : 29 orang



              b.  Maksud dan Tujuan


                  Maksud dan tujuan Perusahaan adalah berusaha dalam bidang:

                  1.  Menjalankan usaha-usaha dibidang perdagangan, antara lain:
                      -   Distributor, agent dan sebagai perwakilan dan badan-badan perusahaan
                      -   Grossier, supplier, leveransier dan commission house
                      -   Ekspor dan Impor
                      -   Perdagangan besar lokal
                      -   Perdagangan Cash and Credit  serta jual beli dengan angsuran
                      -   Perdagangan flavour / essence
                      -   Ekspor impor dan perdagangan hasil hutan dan bumi hutan (khususnya cengkeh dan tembakau)
                      -   Ekspor impor dan perdagangan hasil hutan tanaman industri (khususnya cengkeh dan tembakau)
                      -   Ekspor impor dan perdagangan hasil perkebunan (khususnya cengkeh dan tembakau)








                                                                                                                1
                                                                                                                 1
                                                                                                               1 1 1 1
                                                                                                               11
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18