Page 10 - e-modul kesiapsiagaan fajar w 5 bab
P. 10
I. Tujuan Akhir
Setelah mempelajari materi ini, mahasiswa diharapkan mampu:
Menganalisis jenis dan karakteristik bencana alam
Menjelaskan penanggulangan bencana kebakaran hutan
Mengidentifikasi sebaran daerah rawan bencana kebakaran hutan di
Indonesia
Menjelaskan tindakan Kesiapsiagaan bencana kebakaran hutan
Menjelaskan kelembagaan penanggulangan bencana alam
10