Page 28 - e-modul kesiapsiagaan fajar w 5 bab
P. 28

F. Upaya mitigasi dan pengurangan bencana


                              Apa yang dimaksud dengan mitigasi bencana??

                              Mitigasi adalah serangkaian upaya untuk mengurangi resiko


                        bencana,  baik  melalui  pembangunan  fisik  maupun  penyadaran


                        dan  peningkatan  kemampuan  menghadapi  aancaman  bencana

                        (UU  No  4  Tahun  2008).  Bencana  alam  tidak  dapat  dihentikan


                        manusia hanya dapat menghindar atau mengurangi dampak yang


                        timbul  dengan  cara  persiapan  dini.  Mitigasi  dibutuhkan  karena

                        letak  geografis  di  Indonesia  yang  rawan  bencana  alam.  Dimuat


                        dari buku Pencegahan Mitigasi Bencana (Teori dan Praktik) oleh


                        Dr. Selamet Jalaludin, mitigasi dibagi menjadi dua macam, yaitu

                        mitigasi struktural dan mitigasi non-struktural.


                              Mitigasi  struktural  adalah  upaya  untuk  meminimalkan


                        bencana  melalui  pembangunan  berbagai  fasilitas  menggunakan

                        pendekatan  teknologi,  seperti  pembuatan  kanal  khusus  untuk


                        pencegahan  banjir,  alat  pendeteksi  aktivitas  gunung  berapi,


                        bangunan  yang  bersifat  tahan  gempa,  ataupun  Early  Warning

                        System untuk memprediksi terjadinya gelombang tsunami. Upaya


                        ini  bisa  dilakukan  dengan  memperkuat  bangunan  dan


                        infrastruktur yang berpotensi terkena bencana.


                              Mitigasi  non-struktural  adalah  pencegahan  bencana  yang

                        dilakukan  dengan  menghindari  pembangunan  dari  lokasi





                                                                                                                    28
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33