Page 51 - Sistem Pernapasan Manusia
P. 51

B.  Rusuk bergerak ke atas dan keluar, difragma bergerak ke bawah, rongga

                               dada mengerut, udara masuk

                           C.  Rusuk bergerak ke bawah dan keluar, difragma bergerak ke atas, rongga
                               dada mengembang, udara masuk

                           D.  Rusuk bergerak ke atas dan keluar, difragma bergerak ke bawah, rongga
                               dada mengembang, udara masuk

                        6.  Berkontraksinya otot antar tulang rusuk sehingga rongga dada membesar
                            terjadi pada fase…..

                           A.  Ekspirasi pernapasan perut

                           B.  Inspirasi pernapasan perut
                           C.  Ekpirasi pernapasan dada

                           D.  Inspirasi pernapasan dada
                        7.  Organ yang paling penting di dalam kegiatan bernapas adalah…..

                           A.  Hidung
                           B.  Trakea

                           C.  Paru-paru

                           D.  Semua penting
                        8.  Dipangkal tenggorokan terdapat dua katup yaitu tekak dan epiglotis. Pada

                            saat menelan makanan, peristiwa apa yang terjadi…..

                           A.  Anak tekak menutup faring dan epiglotis menutup kerongkongan
                           B.  Anak tekak menutup kerongkongan dan epiglotis menutup faring

                           C.  Anak tekak menutup rongga hidung dan epiglotis menutup tenggorokan
                           D.  Anak teka menutup tenggorokan dan epiglotis menutup rongga hidung







                        9.  Perhatikan gambar berikut!

                                                   Reaksi pengikatan oksigen oleh hemoglobin menjadi
                                                   oksihemoglobin pada saat pernapasan terjadi…..


                                          MARI BELAJAR MENYENANGKAN                               50
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56