Page 65 - E-MODUL HIDROKARBON DAN MINYAK BUMI BERBASIS SSI
P. 65

Data dari Earth Policy Institute menjelaskan bahwa

                    penggunaan kemasan plastik meningkat pada tahun 2015
                    melebihi  1  triliun  ton  di  seluruh  dunia.  China  menjadi

                    penghasil sampah plastik yang terbanyak di dunia.


                            Negara berpenduduk 1,3 miliar penduduk tersebut
                    menggunakan 3 miliar ton kemasan plastik setiap harinya.

                    Sementara Indonesia menghasilkan sekitar 187,2 juta ton

                    tiap  harinya.  Penggunaan  polietilena  yang  sangat  luas
                    menjadi masalah lingkungan yang amat serius. Polietilena

                    dikategorikan sebagai sampah yang sulit didegradasi oleh
                    alam, membutuhkan waktu ratusan tahun bagi alam untuk

                    mendegradasinya secara efisien.


                    Sumber: https://bkpp.demakkab.go.id/



                                  Gambar 3. 5.  Sekilas informasi alkena









                                                                              48
   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70