Page 19 - UTS PSE - Risha Setyawati (2318563831)- PPG Prajabatan 2023 Gel 2 PGSD C
P. 19
Sosial Emosional Learning
TEKNIK STOP
TEKNIK STOP
(STOP, TAKE A DEEP BREATH, OBSERVE, PROCEED)
(STOP, TAKE A DEEP BREATH, OBSERVE, PROCEED)
WITH EMOTICON DRAWING
WITH EMOTICON DRAWING
Tujuan
Mengenali berbagai emosi sebagai wujud kesadaran diri dan berempati dalam
berinteraksi dengan teman.
Peran Guru Peran Peserta Didik
Guru mengintruksikan untuk berhenti
sejenak dan memandu teknik STOP, Peserta didik menggambarkan emoticon
kemudian guru memberikan gambar emosi diri, kemudian peserta didik
macam-macam emosi dan peserta didik menggungkapkan rasa emosi yang ada
menggambar emosi sesuai keadaan hari dalam dirinya, lalu guru mengajak
itu kemudian memberikan penjelasan peserta didik untuk berempati dari
terhadap perasaannya saat itu dan perasaan temannya.
peserta didik lain mengungkapkan rasa
empati dari perasaan temannya.
Stop : Peserta didik menghentikan aktivitas pembelajaran
Peserta didik diminta merefleksi perasaan hatinya melalui
media emoji stiker
Take a Deep : Peserta didik menarik nafas dan mengeluarkan
Observe : Peserta didik mengamati perasaan tubuh merefleksi suasana
hati.
Proceed : Peserta didik dapat melanjutkan pembelajaran dengan
suasana yang lebih tenang dan rileks.
18