Page 13 - White Torn Paper A4 Document
P. 13

Urgensi Isu
                       B      Kebutuhan Energi






                                          Pada  era  teknologi  industri  dan  digital  ini,  energi  telah
                            menjadi kebutuhan dasar untuk kelangsungan hidup manusia.
                            Hal  tersebut  terjadi  karena  manusia  sudah  memiliki
                            ketergantungan  terhadap  teknologi  yang  mempermudah
                            pekerjaannya,  sehingga  kebutuhan  energi  ini  sangat  penting
                            untuk  dipenuhi.  Dampaknya  adalah  kebutuhan  akan  energi
                            listrik  meningkat.  Hal  tersebut  terlihat  dari  data  yang
                            ditampilkan pada Gambar 2.2 berikut ini.






























                                         Gambar 2.2 Grafik konsumsi energi listrik
                                             Indonesia tahun 2018 sampai 2026


                            Masalah tidak hanya sampai pada bagaimana kebutuhan
                            energi  listrik  dapat  tercukupi.  Hal  ini  ditegaskan  oleh

                            Direktur  Jenderal  Ketenagalistrikan  Rida.  Mulyana  saat
                            Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Komisi VII DPR RI

                            pada kamis, 27 Mei 2021, bahwa terdapat 542.124 rumah
                            tangga yang belum merasakan aliran listrik. Sementara
                            jumlah  desa  yang  belum  teraliri  listrik  mencapai  346

                            desa.


                                                                                                               9
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18