Page 8 - SOAL LATIHAN PAT IPA
P. 8

14.        Data :
                       (1)  Massa jenis

                       (2)  Massa benda
                       (3)  Kalor jenis zat
                       (4)  Perubahan suhu
                       Faktor-faktor yang mempengaruhi kalor yang diperlukan untuk

                   menaikkan suhu benda
                       ditunjukkan oleh data nomor ……

                        A. (1), (2) dan (3)
                        B. (1), (2) dan (4)
                        C. (1), (2) dan (4)
                        D. (2), (3) dan (4)



                   15.        Perpindahan  kalor  secara  konveksi  ditunjukkan  oleh


                       gambar….









                                                                           0
                   16.        Batang sebuah logam pada suhu 10 C memiliki panjang
                                                                                   0
                       100 cm. Panjang logam tersebut pada suhu 310 C adalah….
                       (diketahui koefisien muai panjang logam tersebut sebesar
                                    0
                       0,000012/  C)
                       A. 100,12 cm
                       B. 100,36 cm

                       C. 101,2 cm
                       D. 103,6 cm











                                                                                                        8
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13