Page 105 - modul herfetofauna_Dian Samitra edit (2)_073300
P. 105

Siebenrockiella crassicollis (Kura-kura Pipi Putih)


                                                                   Famili           Geoemydidae
                                                                   Deksripsi

                                                                   Siebenrockiella        crassicollis
                                                                   memiliki    rahang  tepi  atas  yang

                                                                   berbentuk  melengkung  sehingga
                                                                   terlihat  seperti  sebuah  senyuman.

                                                                   Warna kura-kura ini hitam tepat di

                                                                   bagian karapasnya, kepala atas dan
                                                                   plastron.Pada bagian pipi dan mata

                                                                   terdapat   bercak     putih    dan

                                                                   dikelilingi oleh garis putih disekitar
                   Gambar 73. Siebenrockiella crassicollis

                   Sumber Gambar:     Akar, 2020                   perut.  Tetapi,  tidak  semua  kura-
                                                                   kura Pipi Putih akan berwarna yang
                                                                   sama terkadang ada yang dominan

                   Status Konservasi                               dengan warna hitam.

                   Endangered                                      Siebenrockiella  crassicollis  hidup
                                                                   di    air  tenang  seperti  rawa  atau

                                                                   Sungai.



                   Persebaran

                   Lubuklinggau,  Sumatera  Utara,    Aceh,  Sumatera  Selatan,  Bengkulu,  Lampung,
                   Mentawai, Kalimantan Selatan, Jawa Barat, Malaysia, Myanmar, dan Thailand.




























                                                    — 95 —
   100   101   102   103   104   105   106   107   108   109   110