Page 23 - modul herfetofauna_Dian Samitra edit (2)_073300
P. 23

Gambar 7. Anatomi Mata Katak (Sumber https://animalcorner.org/anatomy-frogs-

                                                       eye/, 2023)


                  Untuk  lebih  mendalami  materi  tentang  anatomi  dan  morfologi  amfibi  simak  video
                  berikut




















                  Sumber video: https://youtu.be/tv0-dty9f5U?si=260MexRIY-8awdDh


                  D. KLASIFIKASI

                      Amfibi  telah  ditemukan  pada  masa  Devonian.  Saat  ini  hanya  tersisa  6  ordo.

                  Kingsley  Noble  (1924),  membagi  3  ordo  yang  punah  dibawah  subkelas
                  stegocephalia  dan  3  ordo  yang  masih  tetap  hidup  dibawah  subkelas  Lissamfibia.

                  Kladogram amfibi dapat dilihat pada gambar 8.






                                                   — 13 —
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28