Page 70 - Modul PJJ PPKn
P. 70

Modul Pembelajaran

                                                                                             Jarak Jauh PPKn


                                Gambar 2.1 Bentuk-bentuk peraturan perundang-undangan



                        Apakah menurut Ananda gambar-gambar tersebut ada kaitannya satu sama

                        lain?  Jika  ada,  apa  kaitannya?  Jika  menurut  Ananda  tidak  ada  kaitannya,

                        mengapa? Dapatkah Ananda menuliskan pendapat Ananda tentang hubungan
                        dari gambar-gambar tersebut di dalam kotak berikut?


                                               “Hubungan Antar-gambar”


                         ..............................................................................................................................
                         ..............................................................................................................................
                         ..............................................................................................................................
                         ..............................................................................................................................
                         ..............................................................................................................................



                        Ya... Ananda benar! Gambar-gambar tersebut memiliki kaitan satu sama lain.
                        Gambar “Darurat Corona” menunjukkan permasalahan yang sedang dihadapi

                        oleh  masyarakat,  bangsa  dan  negara  Indonesia  saat  ini.  UUD  Negara
                        Republik Indonesia Tahun 1945 adalah hukum dasar tertulis, yang merupakan

                        sumber  hukum  bagi  peraturan-peraturan  di  bawahnya.  Undang-Undang

                        tentang “Karantina Kesehatan”, “Kebijakan Pemerintah Aceh”, dan “Belajar
                        dari  Rumah”,  adalah  sebagian  dari  peraturan  perundang-undangan  yang

                        diterapkan  dalam  upaya  mengatasi  permasalahan  COVID-19.  Peraturan-
                        peraturan tersebut merupakan elemen penting yang saling menunjang satu

                        sama  lain  dalam  rangka  mengatasi  permasalahan.  Peraturan  perundang-
                        undangan merupakan satu  kesatuan dalam sistem hukum  nasional.  Semua

                        peraturan tersebut disusun berdasarkan Pancasila dan UUD Negara Republik

                        Indonesia Tahun 1945.
                        Permasalahan  dalam  kehidupan  bermasyarakat,  berbangsa,  dan  bernegara

                        Indonesia tentu saja bukan hanya tentang COVID-19. Oleh karena itu, untuk
                        mengantisipasi  dan  mengatasi  berbagai  permasalahan  yang  timbul  dalam







                                    M o d u l   P P K n   K e l a s   V I I I   S e m e s t e r   G a s a l   60
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75